Pengertian Pertumbuhan Fisik Remaja
BAB I
PENDAHULUAN
1.1
Latar
Belakang
Perkembangan adalah suatu perubahan yang
progresif dan kontiniyu dan berkesinambungan dalam diri individu dari mulai
lahir sampai mati baik menyangkut fisik, jasmaniyah maupun psikis/
rohaniah (syamsu Yusuf.LN,2011). Yang
membawa remaja pada perubahan perubahan seperti perubahan fisik
Yang
menjadi sebuah gejala-gajala primer dalam pertumbuhan remaja.
Perubahan-perubahan ini meliputi: perubahan ukuran tubuh, perubahan proporsi
tubuh, munculnya ciri-ciri kelamin yang utama (primer) dan ciri kelamin kedua
(sekunder).
1.2
Rumusan
Masalah
1.2.1
Apa itu pertumbuhan
fisik ?
1.2.2
Apa sajakah ciri-ciri
dari pertumbuhan fisik remaja ?
1.2.3
Apa sajakah
faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan remaja ?
1.3
Tujuan
Penulisan Makalah
1.3.1
Menjelaskan apa itu
perkembangan fisik
1.3.2
Memaparkan apa
saja ciri-ciri dari pertumbuhan fisik
1.3.3
Memaparkan apa sajakah
faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan remaja
1.4
Manfaat
Penulisan Makalah
1.4.1
Mengetahui apa itu
perkembangan fisik
1.4.2
Mengtehaui apa saja
ciri-ciri dari perkembangan itu
1.4.3
Mengetahui apa sajakah
faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan remaja
BAB II
PEMBAHASAN
2.2 Pengertian
Pertumbuhan Fisik Remaja
Pertumbuhan
diartikan sebagai suatu penambahan dalam ukuran bentuk, berat atau ukuran
dimensif tubuh serta bagian-bagiannya” (Mappiare, 1982:43).
Pertumbuhan fisik remaja merupakan pertumbuhan yang
paling pesat. Remaja tidak hanya tumbuh dari segi ukuran (semakin tinggi atau
semakin besar), tetapi juga mengalami kemajuan secara fungsional, terutama
organ seksual atau “pubertas”. Hal ini ditandai dengan datangnya mensturasi
pada perempuan dan pada perempuan dan mimpi basah pada laki-laki.
Pertumbuhan ini meliputi perubahan yang bersifat
internal maupun eksternal yaitu :
·
Pertumbuhan
internal
Yaitu pertumbuhan yang meliputi perubahan ukuran alat pencernaan,
bertambahnya ukuran besar dan berat jantung dan paru-paru, bertambah sempurna
sistim kelenjar kelamin, dan berbagai jaringan tubuh.
·
perubahan
eksternal
Yaitu
pertumbuhan yang meliputi bertambahnya tinggi badan, bertambahnya lingkar
tubuh, perbandingan ukuran panjang dan lebar tubuh, dan munculnya atau
tumbuhnya tanda-tanda kelamin sekunder. Remaja putri bertumbuh demikian cepat
meninggalkan pertumbuhan remaja pria.
2.3 Ciri-Ciri Pertumbuhan Remaja
A. Ciri Remaja Awal
·
Terjadi
pertumbuhan fisik yang pesat
·
Dalam jangka
3-4 tahun anak bertumbuh hingga tingginya hampir menyamai tinggi orang tua
B.
Ciri Remaja Akhir
·
Pertumbuhan
remaja relatif berkurang
·
Keadaan
tinggi badan mengalami pertumbuhan yang lambat
C. Ciri Pertumbuhan Pada remaja laki
laki
·
Tumbuhnya
jakun
·
Dada tampak
lebih bidang
·
Tumbuhnya
rambut di daerah vital maupun ketiak
·
Suara
menjadi lebih besar dan berat
·
Mengalami
mimpibasah (noctural orgasm)
·
Mulai muncul
jerawat
·
Hormon seks
semakin matang
·
Bahu tambah
melebar dan otot berisi
D. Ciri Pertumbuhan Pada Anak Perempuan
·
Payudara
mulai tumbuh membesar
·
Pinggul
melebar dan membesar
·
Tumbuhnya
rambut di area vital maupun ketiak
·
Datangnya
haid (menstruasi) dan akan terjadi setiap bulan
·
Bentuk tubuh
membulat
·
Suara lebih
nyaring
2.4 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhu
Pertumbuhan Fisik Remaja
Ada
sejumlah faktor yang mempengaruhi pertumbuhan fisik individu, yaitu:
2.2.1 Faktor
Internal
a) Sifat Jasmaniah yang diwariskan
dari orang tuanya
Anak cendrung dapat lebih tinggi atau
panjang dari anak lainnya jika ayah ibunya atau kakeknya bertubuh tinggi dan
panjang, begitupun sebaliknya
b) Kematangan
Pertumbuhan
fisik seolah-olah seperti sudah direncanakan oleh faktor kematangan. Meskipun anak itu diberi makanan
yang bergizi, tetapi kalau saat kematangan belum sampai, pertumbuhan itu tetap
seperti tertangguhkan.
2.2.2
Faktor Eksternal
a) Kesehatan
Anak yang sering sakit-sakitan pertumbuhan fisiknya
akan terhambat, sebaliknya anak yang sehat akan lebih bagus pertumbuhannya.
b) Makanan
Anak yang kurang gizi pertumbuhannya akan
terhambat, sebaliknya yang cukup gizi pertumbuhannya akan lancar.
c) Stimulasi
lingkungan
Individu yang tubuhnya sering dilatih untuk
meningkatkan percepatan pertumbuhannya akan berbeda dengan yang tidak pernah
mendapat latihan.
BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
Dari materi di atas dapat kita simpulkan
bahwa, masa remaja adalah masa teransisi antara masa anak anak menjadi remaja
yang mengakibatkan terjadinya perubahan perubahan maupun pertumbuhan yang
bersipat kontiniyu, pada diri individu yang dimana di dalam fase maupun masa-masa ini mereka (rremaja) cenderung pada
banyaknya perubahan perubahan yang
terjadi seperti perubahan fisik,emosi dan kepribadiannya
3.1 Saran
Dengan membaca makalah ini penulis
berharap agar pembaca mampu memahami serta mampu meng interpretasikan mengenai
perubahan perubahan yang terjadi pada diri remaja, sehingga pembaca mampu atau
dapat mengayomi serta mengarahkan para remaja pada kesadaran dan pendewasaan
diri.
DAFTAR PUSTAKA
Heriyanto.2011.Pertumbuhan
Fisik.(online)
https://qudsrepublic.blogspot.co.id/2011/06/ppd-pertumbuhan-fisik.html?m=1
(diakses pada 11 september 2017)
Mulyo, Mikali.2015. Ciri-ciri
Fisik Anak Laki-Laki dan Perempuan. (online)
http://googlewebllight.com/2014/08/ciri-ciri-fisisk
-anak-laki-laki-
dan.html?m%3D&ei=DmEEtJI3&Ic (diakses pada 11 september 2017)
prezi.2014.Faktor-Faktor
Yang Mempengaruhi Pertumbuhan.(online)
https://Prezi.com/faktor-yang-mempengaruhi-perkembangan-fisik.html (diakses pada 11 september 2017)
0 Komentar:
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda