Minggu, 09 Juli 2017

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Pelayanan Prima



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah                                   : SMK
Mata Pelajaran                        : Pelayanan Prima
Kelas/semester                        : X/1
Materi Pokok                            : Menyediakan Bantuan Kepada Pelanggan Didalam dan Diluar Organisasi
Alokasi Waktu                        :  15 Menit
Kompetensi Yang dilatihkan  : Keterampilan Membuka dan Menutup Pelajaran & Keterampilan Membimbing Kelompok Kecil

A.      Kompetensi Inti :
1.      Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2.      Menghayati dan mengamalkan perilaku, dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.      Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang IPTEK, seni, budaya dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.      Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.

B.       Kompetensi Dasar dan Indikator
No
Kompetensi Dasar
1
1.1    Mensyukuri sumber daya sebagai karunia Tuhan YME dalam rangka   pemenuhan kebutuhan.
2
2.1  Bersikap jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, kreatif, mandiri, kritis dan analisis dalam mengatasi permasalahan administrasi keuangan.
3
 3.2  Menyediakan Bantuan Kepada Pelanggan Didalam dan Diluar Organisasi
Indikator

3.2.1 Hakikat dan Pengertian Pelayanan Prima
3.2.2 Tujuan Pelayanan Prima

C.      Tujuan Pembelajaran
Pertemuan 1 (15 Menit)
1.      Melalui tanya jawab peserta didik dapat menjelaskan  hakikat dan pengertian pelayanan prima dengan kreatif
2.      Melalui diskusi kelompok peserta didik dapat menjelaskan tujuan pelayanan prima dengan jujur

D.      Materi Pembelajaran
Pertemuan 1
1.      Hakikat dan Pengertian Pelayanan Prima
2.      Tujuan Pelayanan Prima

E.       Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran
1.      Pendekatan    : Saintifik
2.      Strategi           : Pembelajaran Berbasis Masalah
3.      Metode           : Tanya jawab, Diskusi dan Penugasan

F.       Media, Alat dan Sumber Pembelajaran
1.      Media             :  Power Point
2.      Alat/Bahan     : Laptop
3.      Sumber           : Sumber lain yang relevan.      

G.      Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1.      Pertemuan 1
No.
Langkah-Langkah Pembelajaran
Waktu (menit)
1.











2
Pendahuluan:
·    Menyampaikan salam
·    Berdoa
·    Mengecek kehadiran peserta didik
·    Mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari;
·    Menjelaskan tujuan pembelajaran atau KD yang akan dicapai; dan
·    Menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik untuk menyelesaikan permasalahan atau tugas
Kegiatan Inti
4 menit













Fase 1 : Oroientasi siswa kepada masalah
2 Menit

-    Siswa diminta untuk mengemukakan contoh perusahaan yang melakukan pelayanan prima yang ada di sekitar tempat tinggal siswa seperti yang ditugaskan pada pertemuan sebelumnya (mengamati).


-    Selanjutnya siswa diminta untuk menyebutkan hakikat dan pengertian pelayanan prima (mengumpulkan informasi). Jawaban siswa diharapkan mengarah pada hakikat pelayanan prima.


-    Siswa diminta merumuskan pertanyaan (menanya) yang dapat mereka teliti atau cari jawabannya dengan mengkaji referensi (studi literatur) dan diskusi. Contoh pertanyaan misalnya (1) Apakah pengertian dari pelayanan prima ?, (2) apakah tujuan dari pelayanan prima ?





Fase 2 : Mengorganisasi siswa untuk belajar
2 menit

-    Sampaikan kepada siswa bahwa mereka belajar melalui kajian referensi (studi literatur) untuk menemukan jawaban atas pertanyaan mereka.


-    Guru membagi siswa ke dalam kelompok yang terdiri dari 4 – 5 orang. Masing-masing kelompok diberi Modul untuk dikerjakan (mengumpulkan informasi)



Fase 3 : Membimbing penyelidikan individual maupun kelompok
2 menit

-    Guru membimbing siswa melakukan kegiatan dipandu oleh Modul.
-    Peserta didik melakukan pencermatan data (mengasosiasi) yang diperoleh mengenai hakikat dan pengertian pelayanan prima, tujuan pelayanan prima, fungsi pelayanan prima. Dengan demikian diharapkan siswa dapat menemukan hubungan antara pelayanan prima didalam teori dengan prakteknya.


-    Guru berkeliling mengamati hasil/cara kerja siswa dan memberikan bantuan bagi kelompok yang membutuhkan.


Fase 4 : Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
1 menit

-    Selesai siswa mengerjakan tugas, guru meminta juru bicara masing-masing kelompok menyampaikan hasil kerjanya (mengkomunikasikan).


-    Siswa lainnya diminta menanggapi dan guru bertindak sebagai fasilitator.


3.
Penutup

4 menit

Fase 5 : Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


-    Guru memantapkan pemahaman siswa dengan membuat rangkuman dengan cara mengajukan pertanyaan, seraya menganalisis langkah-langkah pemecahan masalah yang dilakukan siswa.


-    Guru mengingatkan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya.

H.      Penilaian
1.    Pengetahuan
a.       Jenis Penilaian         : Tes tertulis
b.      Bentuk Penilaian      : Uraian terbatas
c.       Instrumen Penilaian :
(1)   Apakah yang dimaksud dengan pelayanan prima ?
(2)   Bagaimanakah cara menumbuhkan rasa percaya pelanggan terhadap barang/jasa yang kita tawarkan ?

2.    Penilaian Sikap
2.1   Sikap Spiritual
a.    Jenis Penilaian          : Observasi
b.    Bentuk Penilaian       : Daftar Skala
c.    Instrumen Penilaian  

Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan
      kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan
      sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Peserta Didik                   : ………………….
Kelas                                          : ………………….
Tanggal Pengamatan                  : …………………..

No
Aspek Pengamatan
Skor
1
2
3
4
1
Berdoa sebelum dan sesudah melakukan sesuatu




2
Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan




3
Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat/presentasi




4
Mengungkapakan kekaguman secara lisan maupun tulisan terhadap Tuhan saat melihat kebesaran Tuhan




5
Merasakan keberadaan dan kebesaran Tuhan saat mempelajari ilmu pengetahuan




Jumlah Skor


      Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :


2.2   Sikap Sosial
Pedoman Observasi Sikap Jujur
Nama Peserta Didik               : ………………….
Kelas                                      : ………………….
Tanggal Pengamatan              : …………………..


No
Aspek Pengamatan
Skor
1
2
3
4
1
Tidak nyontek dalam mengerjakan ujian/ulangan/tugas




2
Tidak melakukan plagiat (mengambil/menyalin )  tugas kelompok lain.




3
Mengungkapkan perasaan terhadap sesuatu apa adanya




4
Melaporkan data atau informasi apa adanya




5
Mengakui kesalahan atau kekurangan yang dimiliki




Jumlah Skor


Perhitungan skor akhir menggunakan rumus  :  skor akhir

Pedoman Observasi Sikap Disiplin
  Petunjuk :
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya     =  apabila peserta didik menunjukkan perbuatan sesuai
aspek pengamatan
Tidak = apabila peserta didik tidak menunjukkan perbuatan
sesuai aspek pengamatan.

Nama Peserta Didik              : ………………….
Kelas                                     : ………………….
Tanggal Pengamatan             : …………………..

No
Sikap yang diamati
Melakukan
Ya
Tidak
1
Masuk kelas tepat waktu


2
Mengumpulkan tugas tepat waktu


3
Memakai seragam sesuai tata tertib


4
Mengerjakan tugas yang diberikan


5
Tertib dalam mengikuti pembelajaran


7
Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran


8
Membawa buku teks mata pelajaran


Jumlah


Petunjuk Penskoran :
Jawaban YA diberi skor 1, dan jawaban TIDAK diberi skor 0
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab
  Nama Peserta Didik              : ………………….
  Kelas                                     : ………………….
  Tanggal Pengamatan             : …………………..

No
Aspek Pengamatan
Skor
1
2
3
4
1
Melaksanakan tugas dengan baik




2
Tidak saling menyalahkan




3
Aktif menggali sumber




4
Meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan




Jumlah Skor



Perhitungan skor akhir menggunakan rumus  :  skor akhir

Pedoman Observasi Sikap Santun
 Nama Peserta Didik               : ………………….
 Kelas                                      : ………………….
 Tanggal Pengamatan              : …………………..

No
Aspek Pengamatan
Skor
1
2
3
4
1
Menghormati orang yang lebih tua




2
Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang lain




3
Menggunakan bahasa santun saat menyampaikan pendapat




4
Menggunakan bahasa santun saat mengkritik pendapat teman




5
Bersikap 3S (salam, senyum, sapa) saat bertemu orang lain




Jumlah Skor


Perhitungan skor akhir menggunakan rumus  :  skor akhir

3.    Penilaian Keterampilan
a.       Jenis Penilaian              : Tes Praktik
b.      Bentuk Penilaian       : Skala Penilaian (Rating Scale)
c.       Instrumen Penilaian  :
Tugas kelompok:
Diskusikan dalam kelompok dan laporkan hasil diskusi Anda:
1.      Buat kelompok kedalam 4 orang/kelompok
2.      Setiap kelompok memilih salah satu anggotanya untuk dijadikan model sebagai penjual
3.      Anggota yang lain berperan sebagai pembeli dan anggota lainnnya berperan mencatat  kekurangan atau kesalahan dalam pelayanan prima oleh penjual
4.      Buat laporan terhadap pengamatan kelompok anda.
Rubrik Penilaian:

No.
Aspek yang dinilai
Skor
1
2
3
1
Kelengkapan isi tugas (laporan)
Lengkap 50 %
Lengkap lebih 50%
Lengkap 100%
2
Tampilan Laporan
Kurang rapi
Rapi
Sangat Rapi
3
Kemampuan mempresentasikan
Kurang baik
Baik
Sangat Baik

Skor maksimum
              9

                                                                                                Medan,     Maret 2017
Mengetahui,
Kepala Sekolah                                                                       Guru Kelas,



                                                                                               
NIP.                                                                                        NIM.  

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda